Oiya,adik-adik pernah tidak berpikiran bagaimana fenomena-fenomena yang ada di alam semesta ini bisa terjadi,pasti penasaran kan,Nah di blog ini, ibu akan memberikan kalian materi mengenai sistem tata surya yang bisa menjawab semua pertanyaan-pertanyaan yang ada di benak kalian,Blog ini juga akan digunakan sebagai media penunjang pembelajaran kita di kelas.Berkut materi mengenai sistem tata surya:
Sistem Tata Surya
Sistem tata surya merupakan kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang
yang disebut matahari dan semua objek yang mengelilinginya. Tata surya terletak di dalam
galaksi Bima Sakti. Galaksi merupakan kumpulan dari bintang, di mana bintang adalah benda
langit yang memancarkan cahaya sendiri.Adapun sistem tata surya terdiri dari matahari, planet-planet, dan berbagai benda-benda langit seperti
satelit, komet, dan asteroid.Gambar 1. Sistem tata surya Sumber:https://www.ayoksinau.com |
Gambar 2. Gerhana bulan Sumber: http://aceh.tribunnews.com |
Gambar 3. Gerhana matahari Sumber: https://techno.okezone.com |
https://www.usd.ac.id/fakultas/pendidikan/f1l3/PLPG2017/Download/materi/ipa/BAB-XIV_-SISTEM-TATA-SURYA.pdf
staffnew.uny.ac.id/upload/131453201/pendidikan/06_Planet.ppt
https://drive.google.com/file/d/1QiSX77OcV-NDy-Px315Xjjpm1k2lfEzu/view
Adik-adik juga dapat mempelajari materi sistem tata surya melalui video dari youtube dan phet simulation untuk lebih mudah memahami.Berikut videonya:
Supaya adik-adik lebih memahami mengenai materi sistem tata surya,adik-adik dapat mengerjakan kuis sistem tata surya
.Dan setelah mempelajari materi di atas,adik-adik dapat mengerjakan lembar kerja untuk lebih memperdalam mengenai materi sistem tata surya disini > klik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar